No image available for this title

Text

Awas! Doktrin-Doktrin Terorisme Anti NKRI



Bibliografi: halaman 124-125

Terorisme merupakan serangan-serangan terkoordinasi yang bertujuan untuk membangkitkan perasaan teror terhadap kelompok masyarakat. Aksi terorisme berbeda dengan perang. Terorisme tidak tunduk pada tata cara peperangan, seperti waktu pelaksanaan yang selalu tiba-tiba dan target korban jiwa yang acak serta sering merupakan warga sipil.
Di Indonesia, sudah banyak aksi terorisme yang dilakukan oleh warga negaranya sendiri. Mereka melakukannya karena telah terpapar doktrin terorisme. Biasanya mereka terpapar dari organisasi keagamaan yang memiliki ideologi yang berbeda dengan ideologi Pancasila. Maka dari itu buku ini dikemas agar dapat membimbing masyarakat Indonesia agar tidak ikut serta dalam kelompok teroris dan menjauhkan mereka dari paparan doktrin terorisme anti-NKRI.


Ketersediaan

5000709536002303.65 Rai a c.2Koleksi Cadangan (Rak 300)Tersedia
5000709536001303.65 Rai a c.1Perpustakaan Daerah Kabupaten Sleman (Rak 300)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
303.65 Rai a
Penerbit Hijaz Pustaka Mandiri : Sleman, Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
vi, 128 halaman; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-5790-76-8
Klasifikasi
303.65 Rai a
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
Lokasi Rak
-

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this