Image of Ragam Kreasi dari Kain Katun

Text

Ragam Kreasi dari Kain Katun



Bibliografi: halaman 137-138
Buku ini berisi referensi yang dapat dijadikan sebagai panduan belajar membuat kreasi dari kain katun. Salah satu kreasi yang dapat ditekuni adalah kreasi kain katun. Sebelum memulai berkreasi dengan kain katun kita harus menyiapkan alat-alat yang dibutuhkan. Selain alat yang harus kita siapkan adalah bahan. Bahan yang digunakan dalam kreasi kain katun bermacam-macam bergantung jenis kreasi yang akan kita buat. Bahan yang selalu ada dalam kreasi adalah kain katun.
Selain mempersiapkan alat dan bahan sebelum berkreasi, kita juga perlu mempelajari teknik dasar kreasi kain katun. Teknik dasar kain katun mencakup tiga bagian yaitu mempelajari tusuk dasar menjahit kain katun, teknik dasar menjahit kain katun, dan teknik dasar kreasi perca kain katun.


Ketersediaan

5000709480002745 Lil r c2Koleksi Cadangan (Rak 700)Tersedia
5000709480001745 Lil r c1Perpustakaan Daerah Kabupaten Sleman (Rak 700)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
745 Lil r
Penerbit Hijaz Pustaka Mandiri : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
vi, 134 halaman: ilustrasi; 24 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-5790-18-8
Klasifikasi
745
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cetakan 2
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
Lokasi Rak
-

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this