Detail Cantuman
Advanced SearchText
Dasar-dasar teknik budidaya tanaman
Bibliografi 227-236
Budidaya tanaman merupakan tindakan untuk memelihara, mengembangkan atau memperbanyak tanaman dengan menerapkan teknologi yang sesuai dalam lingkungan yang terkontrol, untuk memenuhi kebutuhan dan kesejahteraan manusia. Teknik budidaya tanaman merupakan suatu cara pengelolaan tanaman pertanian pada sebidang lahan dan lingkungannya yang mulai dari persemaian, pengolahan tanah, penanaman, pemupukan, penyiangan, pengendalian hama dan penyakit, pengairan, dan lain sebagainya.
Buku ini membahas tentang teknik budidaya tanaman, cara memperbanyak tanaman, varietas unggul, tanah dan medis tanam, fotosintesis, unsur hara dan kesuburan tanah, pupuk dan pemupukan, perlindungan tanaman, jarak tanam dan produk pertanian dan dilengkapi dengan beberapa contoh teknologi pertanian.
Ketersediaan
5000709456002 | 631.53 Bar d c.2 | Koleksi Cadangan (Rak 600) | Tersedia |
5000709456001 | 631.53 Bar d c.1 | Perpustakaan Daerah Kabupaten Sleman (Rak 600) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
631.53 Bar d
|
Penerbit | Gosyen Publishing : Yogyakarta., 2020 |
Deskripsi Fisik |
x, 236 halaman: ilustrasi; 22 cm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-5411-91-5
|
Klasifikasi |
631.53
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Cetakan 1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
BARGUMONO
|
Lokasi Rak |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain